Pemkab Mamuju Tengah Mengucapkan Dirgahayu HBA ke 64 Tahun

    Pemkab Mamuju Tengah Mengucapkan Dirgahayu HBA ke 64 Tahun

    Mamuju Tengah - Pemerintah Daerah Kabupaten Mamuju Tengah dan Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian Kabupaten Mamuju Tengah mengucapkan Dirgahayu Hari Bakti Adyaksa (HBA)  ke 64 tahun, Senin 22 juli 2024.

    Hari Bhakti Adhyaksa atau Hari Kejaksaan RI jatuh pada tanggal 22 Juli. Tahun 2024 adalah HUT ke-64 Kejaksaan RI atau peringatan ke-64 Hari Bhakti Adhyaksa.

    Peringatan Hari Bhakti Adhyaksa ini bertujuan untuk memperingati berdirinya Kejaksaan Republik Indonesia. Untuk peringatan tahun ini,  Hari Bhakti Adhyaksa ke-64 Tahun 2024 atau HUT ke-64 Kejaksaan RI mengusung tema "Akselerasi Kejaksaan untuk Mewujudkan Penegakan Hukum Modern Menuju Indonesia Emas".

    <!--EndFragment-->

    Sirajuddin, S. Ag

    Sirajuddin, S. Ag

    Artikel Sebelumnya

    Pj. Bahtiar ke Pasar Sentral Polman, Pedagang...

    Artikel Berikutnya

    Pj. Bahtiar : Siap Kembangkan Pelabuhan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Persit Kartika Chandra Kirana Gelar Pertandingan Voli di Mapuspenerbad Pondokcabe, Pererat Silaturahmi dan Bangun Komunitas Sehat
    Sub Satgas Penyelundupan TNI Gagalkan Berbagai Aksi Ilegal di Perbatasan Wilayah Indonesia
    Kapusjaspermildas TNI Buka Pertandingan Futsal Antar Staf Umum Mabes TNI Tahun 2024
    Panglima TNI Hadiri Fire Power Demo (FPD) Dalam Latihan Angkasa Yudha 2024
    Pastikan Tepat Sasaran, Tim Wasev Mabes TNI Tinjau Hasil Opster di Kodim 0829/Bangkalan

    Ikuti Kami